Sistem Nilai Ujian OSCE - 15711211

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK JULI 2018 SEMESTER 6 TA 2017/2018

16 Agustus 2018

15711211

Station Feedback
IPM CARDIOVASKULER Anamnesis cukup baik. Pemeriksaan fisik, antropometri, KU dan kesadaran belum diperiksa. JVP belum diperiksa. Pemeriksaan abdomen dan ekstremitas belum dilakukan. Diagnosis benar tetapi kurang lengkap. Terapi menyebutkan 1 macam jenis obat dengan dosis dan sediaan benar. Edukasi kurang lengkap.
IPM ENDOKRIN METABOLIK PF antropometri tidak diperiksa
IPM GASTROINTESTINAL karakeristik keluhan itu digali dg lengkap, tdk hanya onset, okasi, namun juga apakah ada penjalaran atau tdk, dipengaruhi oleh posisi atau makanan. BAK dan BAB blm digali apakah BAK kuning spt air teh dan BAB pakah ada perubahan atau tdk,px shifting dullness dan undulasi blm dilakukan, eritema palmaris blm dicek juga,
IPM GENITOURINARIA penunjang, interpretasi dan diagnosuis sudah benar, desinfeksi usahan jangan menggunakan korentang ya, anda lupa mnghubungkan kateter dan urin bag atau menampungnya dengan bengkok.
IPM KULIT deskripsi UKK ok. cara pemeriksaan fisik juga ok. Ax ok. edukasi ok. well done
IPM MATA ok
IPM MUSKULOSKELETAL assessment mobilitas kaki itu diperiksa dari mulai duduk sampai duduk lagi, bukan saat berdiri, nensi ya jangan diluar baju pasien, baca lagi gmn buat perintah foto rontgen yg benar
IPM NEUROBEHAVIOR tidak melakukan pemeriksaan sensibilitas. pemeriksaan neurologi hanya memeriksa laseque dan kontra laseque, tidak melakukan pemeriksaan patrick, kontra patrick, dan valsava manuver. terapi non farmakologi untuk latihan diminta jogging kurang tepat.
IPM SISTEM RESPIRASI px thorak tidak sistematis (secara lege artis px thoraks meliputi pemeriksaan anterior+posterior secara IPPA), dx benar tetapi dd-nya yang sesuai hanya satu saja, tx obat hanya salbutamol tunggal, lebih tepat dikombinasi dengan kortikosteoird
IPM THT terapi kurang anti nyeri ya dik,
Download PDF