Sistem Nilai Ujian OSCE - 17711138

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK JULI 2018 SEMESTER 2 TA 2017/2018

30 Juli 2018

17711138

Station Feedback
KOMUNIKASI Sebaiknya membentuk sambung rasa dengan memperkenalkan diri dan berjabat tangan jika lawan bicara sejenis. Sebaiknya mendorong lawan bicara untuk bercerita dan gunakan lebih banyak pertanyaan terbuka. Berikan respon verbal dan non verbal yang sesuai. Belum menggali kekhawatiran dan kebiasaan lawan bicara.Menutup pembicaraan sebaiknya dengan salam.
PEMASANGAN EKG excellent
PEMASANGAN KATETER tangan dengan handsoen bersih jangan pegang2 apapun di atas meja steril, cara pake handscoen steril masih ndak tepat/tdk terjaga sterilitasnya, kalo mau menyambungkan kateter dengan selang urin bag yaaa tutup biru urin bag nya di copot dulu thoooo, waktu insersi kateter sebaiknya pakai pinset,
PEMERIKSAAN ABDOMEN DAN GINJAL status generalis dari kepala sp ekstremitas ya dek, kmd inpeksi kostovertebralis dilakukan saat ps duduk dan diinspeksi ssamping n belkakang pasien
PEMERIKSAAN FISIK LEHER inspeksi leher sebaiknya dari beberapa sisi. belum melaporkan kondisi trakhea. lnn posterior auricula disebutkan preauricula. palpasi lnn cervicalis posteror kanan lokasinya tdk tepat. tdk menyebukan indikasi /melakukan auskultasi tiroid
PEMERIKSAAN FISIK THORAX lakukan inspeksi umum dulu ya, inspeksi posterior nilai juga bentuk vertebra, palpasi orientasinya jgn tll superfisial ya dhek, agar mendapat gambaran yg lbh detil dr perabaan, kurang kuat saat pengetukan perkusi, suara tdk adekuat, mintalah pasien tarik nafas dan hembus nafas saat auskultasi, jangan hanya ditaruh saja, jangan tll cepat, 1 siklus respirasi y, anterior: perkusi dalam supraklavikula blm dilakukan, posisi jari pleksimeter dan kekuatan pengetukan tdk pas, bunyi tdk adekuat, minta pasien tarik nafas dan hembus nafas saat auskultasi paru y, auskultasi jantung blm smua dilakukan. palpasi iktus dg miring ke LLD juga blm.
PEMERIKSAAN VITAL SIGN tidak melakukan cuci tangan sebelum dan sesudah pemeriksaan, laporan utk pemeriksaan denyut nadi meliputi ritem, kekuatan dan regularitas, pemeriksaan tek darah didahului dgn tensi per palpasi
Download PDF