Sistem Nilai Ujian OSCE - 17711102

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK JULI 2018 SEMESTER 2 TA 2017/2018

30 Juli 2018

17711102

Station Feedback
KOMUNIKASI Peserta mampu membentuk sambung rasa dengan baik. menunjukkan sikap antusias kepada lawan bicara. Sebaiknya lebih banyak menggunakan pertanyaan terbuka dan mendorong lawan bicara untuk lebih banyak bicara. Sebaiknya tidak mengulang pertanyaan. Sebaiknya lakukan refleksi isi perasaan lawan bicara.Riwayat kebiasaan bisa digali lebih dalam.
PEMASANGAN EKG excellent
PEMASANGAN KATETER pemasangan kateter sebaiknya pakai pinset, saat insersi urin bag tidak perlu diletakkan di duk steril, jatuhkan saja ke lantai, cukup jaga bagian kateter saja yg steril
PEMERIKSAAN ABDOMEN DAN GINJAL inspeksi regio kostovertebra pasien pd posisi duduk ya dek, utk perkusi lbh byk latihan lagi agar lbh trampil
PEMERIKSAAN FISIK LEHER ic lengkap/ inspeksi tidak meminta pasien tengadah dan rileks, tidak melaporkan kondisi trakea --> lain2 baik/ palpasi: tidak meminta pasien tengadah dan rileks/ lokasi palpasi tonsilaris tidak tepat betul lokasinya, deep chain kurang dalam , harusnya seperti di cubit dalam kalau kurang dalam tidak akan ketemu pembesaran/
PEMERIKSAAN FISIK THORAX siapkan alatnya dulu y, lakukan inspeksi umum dulu ya, tdk lsg dr belakang, inspeksi posterior bs ditambahkan abnormalitas vertebrae, teknik pemeriksaan pengembangan kurang tepat, fremitus taktil kedua tangan jangan saling numpuk ya, perkusinya jangan ditulang ya, dirasakan dulu sicnya br diketuk, suaranya tdk bunyi dan tdk bs diinterpretasi, anterior: inspeksi hanya dilihat ya, tdk dipegang, fremitus taktil kedua tangan jangan saling numpuk ya, palpasi iktus kordis tdk dilakukan(dilakukan di akhir dan tdk teraba ttp pasienn tdk diminta miring LLD), lokasi auskultasi apex jantung kurang tepat
PEMERIKSAAN VITAL SIGN Tidak mengukur frekuensi napas
Download PDF