FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK JULI 2018 SEMESTER 2 TA 2017/2018
30 Juli 201817711012
Station | Feedback |
---|---|
KOMUNIKASI | Sebaiknya dalam membentuk sambung rasa lebih wajar, tidak kaku, jika sejenis bisa memulai dengan salaman saat berkenalan. Sebaiknya lebih mendorong lawan bicara untuk bercerita dan banyak menggunakan pertanyaan terbuka. Peserta sudah berupaya melakukan refleksi perasaan lawan bicara. Menutup pembicaraan dengan baik. |
PEMASANGAN EKG | ok. eektroda belum dibersihkan.. |
PEMASANGAN KATETER | lebih tenang lagi kalo ujian, pasang kateter sebaiknya pake pinset ya jangan tangan kosong, jangan lupa fiksasi eksterna kateter ya, lebih cepat agar tidak kehabisan waktu |
PEMERIKSAAN ABDOMEN DAN GINJAL | pd posisi berbaring, agar ps rileks diganjal dibawah lutut dg bantal atau ditekuk , utk st generalis dicek juga ekstremitas bawah ya dek. |
PEMERIKSAAN FISIK LEHER | ic lengkap/ inspeksi tidak melaporkan kondisi trakea/ posisi palpasi kelenjar tiroid tidak tepat/ palpasi cervikalis supervisial hanya di satu lokasi saja harusnya sepanjang scm, begitu juga dengan lainnya, deep servicalis kurang dalam periksanya, posterior cervikalis lokasinya kurang ke belakang, tidak melakukan simulasi px auskulltasi dan tidak menyebutkan indikasinya |
PEMERIKSAAN FISIK THORAX | px: inspeksi anterior tdk menilai bentu dada, px: asuksultasi belumg menilai bunyi utama jantung |
PEMERIKSAAN VITAL SIGN | OK, tidak melakukan cuci tangan sebelum dan sesudah pemeriksaan |