Sistem Nilai Ujian OSCE - 14711132

FEEDBACK OSCE PREDIK PERIODE MARET 2018 TA 2017/2018

29 Maret 2018

14711132

Station Feedback
INTEGUMENTUM baik dosis /aturan asiklovir dicermati lagi ya
MUSKULOSKELETAL baik memperkenalkan diri. ax oke. px fisik oke. dx fraktur collum femur.. dd dislokasi.. apakah sesuai fraktur dd nya dislokasi de? diimobilisasi lalu definitifnya apa de? waktu habis.. saat merujuk kita punya gambaran dirujuk krn apa utk apa..
PSIKIATRI Ax : sudah baik tetapi belum menanyakan RPK, kurang mendalam untuk faktor pemicu, RPD,riwayat perkembangan awal, dan kepribadian sebelum sakit Px psikiatri: kesan umum, sikap, tingkah laku, orientasi, roman muka, afek,proses pikir, insight dan gangguan persepsi sudah terlaporkan, belum menggali/ melaporkan kesadaran, hubungan jiwa,perhatian Dx kerja kurang gejala psikotik dan DD kurang sesuai Edukasi sudah sesuai tetapi kurang merujuk pasien
SISTEM ENDOKRIN DAN METABOLISME ax sudah baik, PF sudah baik, Px penunjang kurang lengkap baru sekitar gula darah, Dx benar, th/ sesuai, edukasi lengkap
SISTEM GASTROINTESTINAL farmakoterapi tidak tepat sediaan. sediaan obat dalam bentuk kapsul bukan tablet. Nia mengatakan pemberian obat untuk 1 minggu tapi resep yang ditulis hanya untuk 2 hari (tdk sesuai dgn yg diucapkan). lain-lain sudah bagus.
SISTEM HEMATOINFEKSI Ax oke. Px fisik oke.Px penunjang tambahkan px besi. Dx oke
SISTEM INDERA Ax: sebaiknya ditanyakan keluhan lain sprt mata gatal, penurunan penglihatan Px: sebaiknya posisi duduk sejajar saat px mata DD: dd kurang tepat, palpebranya tdk edema mbak hny eritema shg bkn blefaritis Tx: oke Komunikasi: kurang memint pasien memakai kacamata Profesionalisme:
SISTEM KARDIOVASKULER Ax : sudah baik. Pemasangan dan Interpretasi EKG : irama sinus, frekuensi normal, ST elevasi dan T inverted Dx : Angina stable DD : UAP dan Infark Miokard. Edukasi :
SISTEM REPRODUKSI Pada diagnosis kurang menyebutkan keterangan aterm/cukup bulan. Langkah yang dilakukan masih kurang sistematis. Pada kala 2, setelah mencuci tangan, gunakan sarung tangan hanya pada tangan kanan yang akan digunakan untuk pemeriksaan dalam, lalu lakukan pemeriksaan dalam. Membuang sarung tangan dan cuci tangan ulang, lalu memakai sarung tangan kembali pada kedua tangan. Setelah bayi keluar, periksa apakah ada lilitan tali pusat di leher. Handuk seharusnya diletakkan di atas perut ibu, kemudian ganti handuk basah dengan yang kering. Untuk kala 3; letakkan klem sekitar 10 cm dari vulva, jangan terlalu jauh. peserta tidak meletakkan peralatan ke dalam klorin setelah pemakaian.
SISTEM RESPIRASI belum edukasi terkait kebersihan mulut, cara meningkatkan imunitas
SISTEM SARAF pemeriksaan fisiologis ketika berbaring sebaiknya dipelajari kembali. dapat juga manuver valsava dan nafziger. kekuatan motorik juga baiknya diperiksa. diagnosa banding kurang tepat, pikirkan kelainan vertebra lainnya. tidak hanya pemberian analgetik dan diet, sebaiknya juga disampaikan pentalaksaan selanjutnya, misal fisioterapi dan rujukan ke sp.ot atau sp.s. rawat inap atau rawat jalan.
SISTEM URINARIA Ax cukup lengkap, px fisik cukup lengkap, px penunjang lengkap interpretasi benar, Dx benar DD benar. Good
Download PDF