FEEDBACK OSCE REMEDIASI 1 SEMESTER 5 TA 2017/2018
12 Februari 201815711112
Station | Feedback |
---|---|
"RESUSITASI NEONATUS" | suction mulutnya dulu baru hidung,djj 11 |
IPM 2 | thorak dan abdomen blm dilakukan pemeriksaan, px lain2 sudah dilakukan dg baik. RR 30 termasuk cepat ya dek. lalu sempat diralat pemeriksaannya, dilakukan px abdomen tapi hanya palpasi dan px turgor kulit. px thorak dan abdomen (inspeksi, palpasi, perkusi, auskultasi) itu juga penting dilakukan ya dek. dx ok. tx manitol apa diperlukan saat ini? dexa ntar aj, perhatikan tatalaksana emergency ya, yg utama oksigenasi, rawat inap dan observasi 24 jam, antipiretik supp, profilaksis antikejang IV line pilihannya phenitoin/phenobarbital, antibiotik dosis intrakranial dan rujuk Sp.A. ok good luck Dea!! |
IPM 3 | kurang menggali kondisi lingkungan. derajat dehidrasi salah. rencana terai menjadi tidak tepat. |
SIRKUMSISI | sudah mempersiapkan alat tapi belum mempersiapkan pasien, harusnya pasien didekatkan ke dokter biar nyaman tindakannya. cuci tangan sudah cukup sesuai WHO, hanya masalah waktunya. untuk pakai sarung tangan sudah aseptik. aduh ribet banget sebaiknya tadi bengkok didekatkan ke pasien. sudah tepat teknik anestesinya. sebaiknya itu jarum sudah disiapkan sebelum memotong jam 12 biar langsung bisa hecting karena pasti perdarahan itu. untuk jarum sebaiknya nggak langsung dipegang pakai tangan, tapi pakai pinset anatomis. hati hati juga ya, kalau ketusuk gimana? untuk dressing kurang rapi. untuk edukasi jangan lupakan mengenai makan protein. untuk resepnya harusnya dosis paracetamol kan 10 mg/kgBB. untuk jahit yang jam 6 kok jadinya cuma simpe suture? |