Sistem Nilai Ujian OSCE - 14711161

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 7 TA 2017/2018

29 Januari 2018

14711161

Station Feedback
IPM 1 survey primer tidak urut. Tidak perlu periksa trauma servikal ya. Kompresi kedalaman kurang. Seharusnya 5cm. Bantuan nafas tidak standar. Pelajari teknik RJP yang benar ya sesuai AHA2015. Pasien dalam recovery position itu pasien tidak sadar ya, mau kamu ajak ngobrol atau makan??? Jadi monitor nadi & nafasnya ya selama menunggu bantuan datang.
IPM 2 Ax cukup lengkap tapi menyita banyak waktu, PF: sudah dilakukan namun tidak urut dilakukan dan tidak cuci tangan setelah pemeriksaan, Px penunjang : ok, Dx dan DD benar, Komunikasi baik, mau membantu bapaknya yang kesakitan, profesionalism: kasus ini perlu dirujuk atau tidak?
IPM 2 Ax cukup lengkap tapi menyita banyak waktu, PF: sudah dilakukan namun tidak urut dilakukan dan tidak cuci tangan setelah pemeriksaan, Px penunjang : ok, Dx dan DD benar, Komunikasi baik, mau membantu bapaknya yang kesakitan, profesionalism: kasus ini perlu dirujuk atau tidak?
IPM 3 ax kurang lengkap, tanyakan apakah pasien tidak nyaman jika ada cahaya dan keributan, tambahkan pemeriksaan defense muscular pada abdomen, chovstek sign, cuci tangan setelah pemeriksaan, untuk terapi bisa ditambahkan antibiotika dan antikejang, terapi sebaiknya diberikan antitetanus, antibiotika dan antikejang ya
IPM 4 Dx kurang tepat (tidak menyampaikan berapa % dan derajatnya). Kesan kurang cekatan penanganan kegawatan. Tidak melakukan primary survey. Tidak melakukan primary survey. Edukasi hanya pemasangan infus. Belum menyampaikan kondisi pasien, prognosis, perawatan yg diberikan seperti apa, kemungkinan terburuk pasien, perlu rujuk tidak?? Infus setnya salah. Tidak bisa menghitung cairannya (4 tpm).
IPM 5 fisik : tdk pkehandscoon, tdk periksa KU kaki: deformitas?siku: ukuran luka?..penunjang: permintaan sdh benar tapi kurang posisi nya AP/lateral, interpretasi : kurng lengkap, fraktur tdk tibia saja ya...tindakan : jika ada perdaran aktif, sebaiknya siku di berikan tekanan dg kasa dulu,, siku tdk dilakukan pra dan pembalutan,, kaki : ikatan masih kendor,,,edukasi : kurang menyarankan dirujuk ke RS,, prof : masih tampak bingung, kurang hati2,,,kurang prioritas,,tdk melakukan pembalutan pd siku...belajar lg ya
IPM 6 pemeriksaan psikiatri sdh baik. diagnosis krg tepat, bipolar manik.obat hanya diberikan haloperidol saja, tidak relevan dg diagnosisnya, yg seharusnya diberikan mood stabiliser
IPM 7 cuci tangan telat, habis VS baru cuci tangan. periksa peristaltik kan dalam 1 menit ya dek, jadi kalau periksa peristaltik stetoskop hanya di satu tempat tidak pindah2 ya. px penunjang masih kurang, pasien kan ikterik bisa kamu tambahkan periksa enzim hepar dan bilirubin. farmako: oat hanya meresepkan iuprofen, tidak meresepkan obat mual (padahal pasien kan mual2), resep tidak dicantumkan ac/pc, edukasi kurang lengkap (pencegahan penularan, rujuk ke sp.pd, dll).
IPM 8 anamnesis ok,px fisik ok px penunjang gak periksa f risk lainmisal lipid atau kemungkinan komplikasi misal ginjal Dx ? HT gr 2? edukasi ttg penyakitnya/komplikasi, pengobatan, cara makan, dll
TALQIN DAN SHOLAT JENAZAH bacaannya agak lupa2 ya. niat dihafalkan ya mas. ok good luck ya
Download PDF