FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 7 TA 2017/2018
29 Januari 201814711033
Station | Feedback |
---|---|
IPM 1 | pemeriksaan airway bukan cuma dagu yang ditarik yas, head tilt chin lift, pas nyiapkan alat sambil di cek jangan jangan balon ET nya jebol ET udah masuk malah gak bisa dikembagkan.. |
IPM 2 | ANAMNESIS: Baik dan relevan hanya kurang menggali hal yang memperberat dan memperingan, RPD (bukan hanya keluhan serupa). P. FISIK: Tidak memeriksa KU. Status generalis kurang lengkap. Tidak mengusulkan pemeriksaan fisik tambahan. PENUNJANG: Oke. DIAGNOSIS: Oke. |
IPM 2 | ANAMNESIS: Baik dan relevan hanya kurang menggali hal yang memperberat dan memperingan, RPD (bukan hanya keluhan serupa). P. FISIK: Tidak memeriksa KU. Status generalis kurang lengkap. Tidak mengusulkan pemeriksaan fisik tambahan. PENUNJANG: Oke. DIAGNOSIS: Oke. |
IPM 3 | anamnesis sudah sesuai, pemeriksaan fisik sudah sesuai prioritas, kurang memeriksa sensibilitas di area wajah, DD sesuai, edukasi dan komunikasi sudah sesuai, terapi sesuai tapi dosis bukan 25 mg tapi 24 mg ya, kurang terapi antivirus dan tetes mata |
IPM 4 | dx benar namun kurang lengkap, th/ emergency menempatkan posisi syok belum dilakukan, pemilihan infus set sebaiknya tranfusi set, ukuran abbocath terlalu kecil, posisi memegang abbocath saat menyuntikkan kurang benar, jarum abbocath kurang masuk sangat rentan terken infeksi, perhitungan tetesan sudah benar, edukasi tentang pasien masih kurang lengkap efek samping pemasangan |
IPM 5 | dx anda: fraktur transversal pada clavicula d. pada kasus ini adl fraktur pada leher os scapula d ya dek. yg anda lihat itu acromion join. pemilihan bandage sudah tepat, ransel bandage, namun pemasangannya yg kurang tepat, kurang ditarik dan diikat dg bag atas. anda juga menambahkan pemasangan arm sling namun pemasangan kurang benar. edukasi kurang ya mbak, sebaiknya edukasi utama yaitu melakukan perujukan ke faskes lanjutan. pilihan farmako anda ibuprofen 400mg 3dd1, sebenarnya pada kasus seperti ini membutuhkan analgetik yg lbh kuat seperti tramadol. komunikasi baik, verbal non verbal baik. empathy ok. ok good luck ya! |
IPM 6 | sudah menanyakan KU, RPS, RPD, RPK, hal yang mendahului, kepribadian. px psikiatri: kesan umum, hubungan jiwa, perhatian, proses pikir, persepsi, orientasi, afek, mood, persepsi, tingkah laku. dx: mdd (jangan lupa ttg psikotik: dd: distimia, bipolar kini hipomanik. edukasi: menjelaskan ttg penyakit, obat, belum merawatinapkan, tx: harusnya kombinasi antispikotik dan antidepresan |
IPM 7 | anamnesis kurang lengkap tdk menanyakan RPD dan kebiasaan sosial. pemeriksaan fisik tidak mencari tanda2 dehidrasi (mata cowong, turgor kulit). diagnosis tidak menyebutkan derajat dehidrasi. tidak melakukan edukasi. terapi kurang lengkap. dosis metro masih salah (untuk dewasa), tidak ada aturan cara pakai. |
IPM 8 | (mohon bertanya degan singkat, padat namun tajam, terkait dengan alokasi ujian harus mengerjakan semua tugas dalam stasion tersebut). tdk cek KU, thoraks lebih baik fokus ke arah jantungn ya dik (kan tdk ada keluhan respi toh). px jantung yang sempurna hanya perkusi batas jantung (tdk melihat IC, auskultasi katup2). tdk cek JVP. tdk cuci tangan setelah px. penunjang hanya EKG namun interpretasi salah. dx hanya hipertensi (tidak lengkap) edukasi OK |
TALQIN DAN SHOLAT JENAZAH | talqin tidak perlu berulang2 kec mmg mengucapkn kata2 lain sebelum meninggal, sebelum sholat, jenazah dimandikan dl.jgn lupa berwudhu jg (walaupun hanya simulasi) |