FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 1 TA 2017/2018
22 Januari 201817711186
Station | Feedback |
---|---|
KOMUNIKASI | baik sudah memberikan salam di awal, tapi belum memperkenalkan diri, tetapi sudah menanyakan nama lawan bicara, sayang nama lawan bicara tidak digunakan sebagai sapaan/ tidak membuat pertanyaan sesuai dengan jawaban lawan bicara (kan lawan bicara cerita tentang anaknya, bisa ditanyakan lebih lanjut)/ belum membuat interpretasi dari pembicaraan lawan bicara/perhatikan ekspresi wajah pasien (bisa menanyakan kenapa pasien tampak gelisah, lesu dll) bahasa nonverbal syaiful tampak tegang (kaki jangan goyang2 ya)/ saat pasien bilang banyak bis yang terlambat datang bisa diajukan pertanyaan sesuai jawaban pasien/ saat mendengan suami meninggal kok malah senyum dek (sebaiknya tunjukkan empatinya)/ penutup pembicaraan terkesan kurang wajar, padahal pasien sedang cerita tentang hal pribadinya, bisa ditutup dengan mengucapkan salam atau basa basi lainnya, jadi terkesan memotong pembicaraan lawan bicara/ |
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS B | N12 belum meminta pasien mendorong lidah ke pipi dan palpasi dari luar. |
PEMERIKSAAN OTOT EKSTREMITAS | interpretasi kekuatan otot paha kurang tepat. prosedural lengkap.secara keseluruhan baik |
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS | keseluruhan sudah baik. bila refleks patella tidak muncul bisa dilakukan manuver jendrasik. refleks achilles sebaiknya kaki di dorsofleksikan maksimal, agar achilles muncul. |
PEMERIKSAAN RHINOSKOPI | Informed consent: Top, Persiapan alat dan pasien: sudah baik, tapi lebih baik lagi kalau posisi duduknya menyilang, Px rhinoskopi: sudah baik, Px sinus: pemeriksaannya kurang, seharusnya dilaporkan juga inspeksi bahwa bagian luar tidak bengkak, hiperemis dll., Px mulut-tenggorokan: spatel nya kurang ditekan sehingga dinding faring kurang tervisualisasi. Belum melaporkan kondisi faring (hiperemis, post nasal drip) |
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR | Waduuuuh..komen terhapus. Pelaporan iris (bentuk, warma??), lensa blm dipx dan dilaporkan. Pelaporan2 dipelajari lagi. Gunakan senter utk inspeksi. |
PEMERIKSAAN SENSIBILITAS | instruksi ke pasien belum jelas; tidak disampaikan rangsang halus sentuhan/tajam/tumpul/diskriminasi 2 titik. sebagian belum dilakukan. |
PEMERIKSAAN VISUS | oke. saat meminta pasien berdiri di jarak 6 m seting ruangannya 6 meter dari tembok-tembok jd kalau achmad meminta pasien untuk berdiri sebaiknya mepet tembok jgn terhalang oleh kursinya.untuk visus mata kanan sudah benar 2/60 malah ragu trs diganti 3/60 td pasien bs melihat pada jarak 2 m pas d 3 m pasien tidak bs melihat hitungan jari. |
PX TELINGA LUAR & OTOTSKOPI | px telinga luar: tidak menarik auricula ke atas dan ke bawah, |
TEKNIK ASEPTIK | Saat initial washing sblm disabun, basuh dahulu telapak hingga sikunya, baru disabun. Scrubbing sdh cukup baik, hy diawal zonanya belibet ya. |