Sistem Nilai Ujian OSCE - 17711098

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 1 TA 2017/2018

22 Januari 2018

17711098

Station Feedback
KOMUNIKASI sambungrasa baik, komunikasi dan respon verbal & non verbal baik juga, penutupan sudah baik juga,,,pertahankan
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS A sebaikna mengecek bau lebih dari 1 jenis bau pada tiap lubang hidung. membaca buku ishihara harusnya semua lembar di cek, smp lembar terkahir hrus di baca oleh pasien. cara pemeriksaan lapang pandangn salah. tdk cek jatuhnya cahaya di pupil. px pendengaran tidak memeriksa adanya sumbatan, tidak menutup telinga yang tidak diperiksa. sdh diingatkan untuk mebaca soal namun belum ngeh kalau belu melakukan px n. V. lupa cuci tangan diakhir pemeriksaan.
PEMERIKSAAN OTOT EKSTREMITAS tambahkan pemeriksaan kekuatan otot tangan dengan memekarkan jari dan pengepalan jari
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS sudah bagus, untuk informed consent harus dijelaskan tujuan, cara, dan resiko. tujuannya periksa refleks adalah untuk memastikan persarafannya ok, bukan refleknya ok.cuci tangan ok tapi kurang lama dikit, harusnya 20 detik jika pakai handrub. untuk periksa reflek sudah ok dalam lokasinya tapi caranya dengan diayun, bukan dipukul seperti palu beton.jangan jongkok di depan pasien kecuali pasien anak, kurang etis. presisi pemukulan harus bagus. untuk achilles tidak muncul reflek karena kurang meregang juga lokasi pemukulannya ndak tepat. lainnya ok. untuk cuci tangan langsung dilakukan setelah pemeriksaan sebelum duduk dan edukasi. edukasi sebaiknya dilakukan setelah pasien duduk kembali di kursi. lainnya ok
PEMERIKSAAN RHINOSKOPI px tenggorokan: sebaiknya klo sedang buka mulut jangan diajak bicara yg butuh jawaban,,, penilaian ukuran tonsil kiri tidk valid.
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR Informed consent sudah baik, Cuci tangan OK, Posisi duduk: belum meminta pasien untuk duduk sejarak satu lengan,kaki harus menyilang. seharusnya pemeriksa berada dalam posisi duduk. Pemeriksaan palpebra dan silia: seharusnya pemeriksa menggunakan binokuler dan senter. Belum melaporkan simetrisitas gerakan palpebra. Pemeriksaan konjungtiva dan sklera: sudah baik. Pemeriksaan kornea: OK. Pemeriksaan iris,Pupil,COA: sudah baik. Pemeriksaan Lensa: Belum dilakukan.
PEMERIKSAAN SENSIBILITAS halus padanannya kasar...tajam padanannya tumpul...jadi halus lawannya bukan padat ya...coba dahulu alat pada pemeriksa dan pasien sebelum diperiksa... deskriminasi 2 titik dikerjakan juga ya...jangan lupa
PEMERIKSAAN VISUS Oke
PX TELINGA LUAR & OTOTSKOPI periksa telinga kiri otoskop dipegang pake tangan kiri ya, dan jangan diposisikan gagang otoskop horizontal menabrak daun telinga
TEKNIK ASEPTIK Manajemen waktu supaya selesai
Download PDF