Sistem Nilai Ujian OSCE - 17711019

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 1 TA 2017/2018

22 Januari 2018

17711019

Station Feedback
KOMUNIKASI membuka sambung rasa kurang smooth.. sapa nama ibunya dek, kalau lupa kenalan lagi.. baca kasus yang cermat di awal, jadi tidak perlu nengok2 soal lagi... netralitas, cara bertanya dan mengungkapkan pendapat perlu dilatih ya, apalagi dengan orang yang lebih tua supaya terkesan santai tapi tetap sopan....
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS A persiapan alat masih kurang (ada yg terlewat), pada pmx nervus 1 pemeriksaan tidak dilakukan di salah satu lubang hidung secara pergantian,pemeriksaan lapang pandang untuk nervus 2 masih salah (lihat di buku panduan),tidak melakukan tes buta warna,cara pemeriksaan motorik nervus 5 salah (posisi tangan dimana dek?),tidak memastikan apakah telinga pasien tersumbat atau tidak sblm pmx n 8, tidak memberikan isyarat verbal sblm pemeriksaan.
PEMERIKSAAN OTOT EKSTREMITAS teknik periksa otot tangan kurang tepat, terutama untuk sendi interfalang ,px.kekuatan lengan kurang ditahan dg tangan pemeriksa, otot paha kk tungkai bawah yang diperiksa?kekuatan ekstremitasbawah tidak dari distal ke proksimal
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS Saat px biseps tdk diposisikan rileks dan fleksi tdk terlihat nyata, saat px patella dan achiles dk meraba tendon, patella kanan lbh dr 3x ketukan baru (+)
PEMERIKSAAN RHINOSKOPI tidak inspeksi regio sinus maksilaris dan frontalis. Pemeriksaan tenggorokan tidak evaluasi faring dan inspeksi mulut bagian luar serta laporan ukuran tonsil salah. Tidak cuci tangan who setelah tindakan.
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR ok
PEMERIKSAAN SENSIBILITAS taktil kurang merasakan sentuhan apa?tidak melakukan px.diskriminasi 2 titik
PEMERIKSAAN VISUS Persiapan pasien kurang sempurna, mestinya pasien bisa duduk di kursi yang benar2 akan membuat jarak pasien ke snellen chart berjarak 6 meter. Kalau mau 1 meter dari pasien, yaaa.. mundur saja dari pasein 1 meter untuk kemudian memeriksa hitung jari.
PX TELINGA LUAR & OTOTSKOPI "Sebaiknya membersihkan alat sebelum dan sesudah melakukan pemeriksaan, pemeriksaan toynbe dan manuver valsava tidak dilakukan serta tidak menanyakan kontraindikasi
TEKNIK ASEPTIK ok
Download PDF