Sistem Nilai Ujian OSCE - 16711091

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 3 TA 2017/2018

09 Januari 2018

16711091

Station Feedback
DARAH RUTIN HB Cara cuci tangan WHO nya diperbaiki lagi ya. saat menambahkan akuades, harusnya dilakukan dengan posisi tabung berada di dalam komparator agar bisa langsung dibandingkan.
DARAH RUTIN HMT pemeriksaan hematokrit belum memastikan alat dalam kondisi bersih.
INJEKSI INTRAVENA cara menutup jarum spuit teknik harus lebih safety lagi utk dokter, agar tidak tertusuk
KOMUNIKASI Sapalah pasien dengan sesekali menyebut namanya. Untuk anamnesis sistem masih kurang lengkap dan belum ditanyakan secara sistematis.
PEMASANGAN INFUS cuci tangan setelah pxnya dilakuakn tapi sudah habis, hanya sempat menghitung tapia belum sempat mengatur tetesan
PEMASANGAN INFUS cuci tangan setelah pxnya dilakuakn tapi sudah habis, hanya sempat menghitung tapia belum sempat mengatur tetesan
PENGECATAN ZN ok
PUNGSI VENA memasang label kurang lengkap. tanggal dan jam tidak ditulis. selebihnya oke
REFLEKS PATOLOGIS DAN GCS ok
SEDIAAN APUS DAN PENGECATAN GIEMSA Setelah digenangi metanol/buffer seharusnya tdk dibilas aquades dulu. Suhu pengeringan?
Download PDF