Sistem Nilai Ujian OSCE - 16711063

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 3 TA 2017/2018

09 Januari 2018

16711063

Station Feedback
DARAH RUTIN HB tidak menunggu 1-2 menit, utk lisis eritrosit
DARAH RUTIN HMT cara membaca salah, ujung atas/plasma tidak dipaskan di angka 100
INJEKSI INTRAVENA buang alat bekas pakai itu ke bengkok ya dek, bukan ke kum. tidak menunggu bekas disinfeksi kering terlebih dahulu. tidak menegangkan kulit sekitar yang akan diinjeksi. bekas suntikkan ditutup dengan kasa alkohol? manggil pasien kadang bapak, kadang ibu, ini pasiennya bapak/ibu? setelah selesai disuntik kasa alkohol dibiarkan begitu saja? tidak diplester? atau ditekan dahulu berapa menit?
KOMUNIKASI Pertanyaan kurang sistematis, penggunaan pertanyaan terbuka dan tertutup masih kurang tepat, anamnesis sistem tidak lengkap
PEMASANGAN INFUS pastikan meminta ijin pada pasien dengan memberikan penjelasan sebelumnya. persiapan oke tetapi tusukan pertama gagal, waktu habis.
PENGECATAN GRAM good
PUNGSI VENA tidak menjelaskan prosedur dan risiko tindakan. tidak menyebutkan lama pemasangan torniquet. tidak melakukan cara memperbesar vena. lepas torniquet segera setelah darah mengalir. tidak menulis identitas
REFLEKS PATOLOGIS DAN GCS interpretasi hofmann dan tromner seharusnya fleksi, bukan dorsofleksi / ekstensi jari. refleks patologis sebaiknya dibandingkan kiri dan kanan
SEDIAAN APUS DAN PENGECATAN WRIGHT Darah terlalu banyak. Saat membuat sediaan tipis berhenti menggesernya. Simulasi waktu menggenanginya kurang (hanya 3 mnt). Tidak mengeringkan miring.
Download PDF