Sistem Nilai Ujian OSCE - 15711180

FEEDBACK OSCE REMEDIASI 1 KERAMPILAN MEDIK TA 2016/2017

17 Januari 2017

15711180

Station Feedback
HB penenceran akuades terlalu banyak. warna terlalu muda dibandng komparator.
HMT pengisian tabung kapiler terlalu banyak. keliru membaca kadar hematokrit.
INJEKSI INTRAVENA persiapan alat kurang (tempat sampah medis dan non medis tdk disebutkan) tdk memastikan kekencangan jarum. setelah desinfeksi tdk ditunggu hingga kering.
KOMUNIKASI hindari menggunakan kata2 medis spt anamnesis, berikan respon verbal/non verbal yang sesuai...misal pada pasien gatal-gatal bisa diberi respon, sabar ya...nanti kita berika obat setelah diagnosisnya ditegakkan, RPS digali dulu, baru RPD. Gali dulu keluhan yang sekarang, mengenai OLDCHART dari keluhan. bentol? deskripsi bentol? pertanyaan agak membingungkan. mengganggu aktivitas? bisa disambi note taking. tampak blocking dan bingung sambil senyum2. bina sambung rasa dan empati ya dhek, perlu banyak latihan. Ax sistem = muskuloskletal belum ditanyakan, crosschek belum dilakukan, pada saat menutup wawancara masih kaku.
Download PDF