Sistem Nilai Ujian OSCE - 15711209

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 3 TA 2016/2017

10 Januari 2017

15711209

Station Feedback
DARAH RUTIN (HB) alat tidak dipastikan dalam keadaan bersih
DARAH RUTIN (HMT) oke
INJEKSI INTRAVENA Siapkan alat dgn menyebutkan selengkap2nya. Cuci tangan dgn WHO ya. Lupa mendesinfeksi tutup vial. Sudah berusaha membuang sisa udara, namun tlh ganti ujung jarum, buang sisa udara dgn mendorong kembali obat hingga ujung jarum. Pilih daerah yg akan diinjeksi dengan menilai ada tdknya luka, edema, infeksi, dll. Desinfeksi tempat injeksi, tunggu hingga kering. Saat menusukkan jarum, gunakan tangan kiri untuk membantu meregangkan kulit.
KOMUNIKASI overal sdh oke, hanya saja anamnesis masih kurang lengkap (sist. muskuloskeletal) seperti: bengkak pada ekstremitas bawah (edem)
PEMASANGAN INFUS kalau desifneksi karet plabot cukup sekali usap aja yaa. kalo sudah disinfeksi jangan diraba2 lagi area yang sudah steril. belum sampai keluar darahnya. sehingga belum selesai sampai memfiksasi dan mengatur tetesan infusnya.
PENGECATAN GRAM/ZN tdk slsi, waktu habis
PUNGSI VENA Informed consent: baik. . Persiapan alat: spuit dikeluarkan dari plastik dulu sebelum disimpan di tempat steril. Tidak mencari vena terlebih dahulu dan tidak melaporkan. Tidak melakukan usaha pembesaran vena. Tidak memasang lagi torniket saat melakukan injeksi ulang. Disinfeksi: menyimpan kapas steril dimana saja (bed pasien) lalu dipakai lagi, ini gak steril dek dek. Teknik pungsi: baik. Pemindahan sampel dalam tabung: sudah baik. Label: tidak memasang label. Profesionalisme: berulang kali gagal dan mencoba (cukup menyakiti pasien)
REFLEKS PATOLOGIS DAN GCS cuci tangan sebelum dan sesudah pemeriksaan ya
SEDIAAN APUS DAN PENGECATAN WRIGHT - GIEMSA Awali dengan basmalah. Hanya menyebutkan 4 bahan. Identitas hanya dilakukan sebelum pengecatan, pengecatan setelah diberi methanol tunggu 5 menit , langsung diberi cat giemsa.
Download PDF