Sistem Nilai Ujian OSCE - 15711202

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 3 TA 2016/2017

10 Januari 2017

15711202

Station Feedback
DARAH RUTIN (HB) ada sisa di mikropipet jadi jelas pemngenceran jadi kurang tepat, bukan karena gumpalan
DARAH RUTIN (HMT)
INJEKSI INTRAVENA agak tremor, terkesan gugup
KOMUNIKASI alhamdulillah sudah baik, sapalah pasien dengan namanya,
PEMASANGAN INFUS buang air infus jangan di tempat tuang alkohol ya.. pakai perlak ya.tunggu kerig setelah di usap ya..
PENGECATAN GRAM/ZN tidak memakai masker, untuk langkah2 pengecatan sudah baik namun kurang berhati-hati karna tidak menggunakan masker
PUNGSI VENA keterangan pemasangan torniket kurang lengkap.tidak melaporkan vena yang dipilih kepada evaluator. menusuk lebih dari 1x. tidak melepas torniket ketika darah sudah keluar. tidak cuci tangan setelah tindakan
REFLEKS PATOLOGIS DAN GCS itu rangsang nyeri ya disupraorbital, bukan sekedar dipegang, mendel bechterew ya...
SEDIAAN APUS DAN PENGECATAN WRIGHT - GIEMSA Terburu-buru dalam bekerja dan tampak bingung sehingga pelaksanaan prosedur kurang sistematis dan banyak keraguan
Download PDF