Sistem Nilai Ujian OSCE - 15711043

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 3 TA 2016/2017

10 Januari 2017

15711043

Station Feedback
DARAH RUTIN (HB) tidak bersih pipetnya
DARAH RUTIN (HMT)
INJEKSI INTRAVENA keseluruhan baik, runtut sistematis
KOMUNIKASI alhamdulillah sudah baik, sapalah pasien dengan namanya,
PEMASANGAN INFUS alkohol belum dituang. botol infus penutupnya belum di desinfektan, kasa steril belum disiapkan. infus set salah pemilihannya tidak sesuai kasus (yg dipasang saat ujian tranfusi set). tourniquet blum dilepas saat darah sudah keluar. saat melepas sarung tangan harus hati2 jangan terkena pasien lecutan sarung tangannya.
PENGECATAN GRAM/ZN tidak menyebutkan alat2 yang dipakai, tidak memfixasi preparat di atas bunsen sebelum dicat, kurang teliti sehingga terdapat langkah yang terlewat
PUNGSI VENA keterangan pemasangan torniket kurang lengkap, tidak melaporkan vena yang dipilih, tidak menunggu desinfeksi kering.
REFLEKS PATOLOGIS DAN GCS oke
SEDIAAN APUS DAN PENGECATAN WRIGHT - GIEMSA Belajar tidak panik saat bekerja, belajar mengatasi kesalahan dengan tenang, beberapa langkah di awal ada yang terlewat
Download PDF