Sistem Nilai Ujian OSCE - 12711113

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 7 TA 2015/2016

09 Februari 2016

12711113

Station Feedback
IPM 1 pemeriksaan fisik dimulai dari status generalis, kesadaran, head to toe ya...px yang sesuai dengan keluhan klinis pasien kurang lengkap/ saat edukasi sebaiknya dijelaskan penyakitnya, penularan, komplikasi, diet, tirah baringnya bagaimana/
IPM 2 ax baik, penunjang : GDS, TTGO, kolesterol-->yang benar hanya GDS. Dx : DM tipe 2, DD : DM tipe 1, kurng 1 lagi. kosakata yang kamu pilih agak membingungkan untuk dapat dimengrti. salah sediaan metformin 300 mg??edukasi kurang spesifik-->bagaimana ketentuannya (cth : pengaturan aktivitas bagaimana jenis, durasi, pengaturan jenis makanan-->apa yang boleh, dihindarkan, komposisi, komplikasi, kontrol dst).
IPM 3 "ax: sudah menanyakan RPS (gejala, fluktuasi), RPD, kepribadian pasien sebelum sakit, RPK. tetapi BELUM spesifik menggali gejala, periodisitas dan fluktuasi gejala. px psikiatri: sudah menanyakan gangguan persepsi (waham), sudah berusaha menarik dan mencantum.
dx yang disampaikan: bipolar episode manik dd: shizofrenia. edukasi: sudah menyampakan tentag penyakit, tetapi belum menjelaskan tentang terapi dan efek samping, serta bahwa prlu rawat inap untuk periode sekarang. belum merujuk ke spkj. terapi: sudah menuliskan litium tetapi beum lengkap nama ibatnya, keliru dosis sediannya, serta keliru frekuensi minum obatnya. px psikiatri meliputi: kesan umum, sikap, tingkah laku, kesadaran,
orientasi waktu/ruang/orang/situasi, proses pikir/bentuk/isi, roaman
muka, afek, gangguan persepsi (halusinasi), hubungan jiwa, perhatian,
insight."
IPM 4 pemeriksaan fisik terkait dengan inspeksi kurang lengkap, cara membersikan luka kurang tepat,mestinya dialiri NaCl, tidak yakin dengan keadaan pasien,, luka di siku, dipasang mitella seperti post gips, tidak sesuai konteks, pemasangan gips di tungkai tidak semprna, pastikan ikatan cukup kuat untuk memfiksasi fraktur.
IPM 5 pada pemeriksaan abdomen seharusnya palpasi orientasi dulu kemudian pemeriksaan khusus. sebaiknya pemeriksaan penunjang diusulkan dan mengerti apa yang dicari. diagnosa banding lain salah satu.
IPM 6 Tahap primary survey dilihat lagi.. setelah cek respon panggil bantuan dulu, jangan lupa..posisi arteri carotis di mana? arteri carotis beda lo dengan vena jugularis.. Jumlah kompresi tidak stabil 30:2 (ada yg 25, 28 , 29.. ^_^).. setelah 5 siklus, cek nadi --> hasilnya tidak ada nadi, kemudian apa yang dilakukan? perlu cek nafas atau langsung kompresi ulang? lihat lagi ya.
IPM 7 anamnesis dah ok, px fisik sudah benar dan sesuai, penunjangnya sudah benar, dd sudah benar, komunikasi dan edukasi sudah cukup baik.
IPM 8 dx ok, desinfeksi diusap berulang-ulang seharusnya sekali usap atau sentrifugal ini on, cateter iv dibuka dari penutupnya dan diletakkan dimeja steril ini on, ujung selang infus dibuka dan disampirkan ditiang infus dalam posisi terbuka ini on lagi, mensusuk berulang kali ndak ketemu pembuluh darah tetapi tidak mengulang desinfeksi padahal sudah dipegang-pegang ini on lagi, cara fiksasi tidak benar, tidak memberi O2, 99 tetes per menit kurang tepat, pelajari lagi kebutuhan cairan utk DSS
IPM 9 S Cara tayamum krg sempurna, fungsi bersuci belum tercapai, mengajarkan sholat tp blm mengajarkan berdoa
IPM 9 T Blm mengucap salam pd si sakit, talqin ckp laailaahaillallah, tdk perlu syahadat
Download PDF