Sistem Nilai Ujian OSCE - 13711096

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 5 TA 2015/2016

28 Januari 2016

13711096

Station Feedback
AKDR edukasi setelah pemasangan kurang lengkap efek setelah pemasangan jadi mules, keluar darah tetapi tdk berlebihan. kapan kontrol rutinnyaa.
ANC anamnesisnya belajar lagi, keluhan pasien tidak ditanyakan, hanya menanyakan riwayat kehamilan sekarang, (Riwayat Obstetri, Riwayat Menstruasi, RIwayat KB, RPD, RPK, lingkungan dan kebiasaan semua tidak ditanyakan) - pemeriksaan vital sign oke, antropometri oke, status generalis hanya sampai leher, mata konjungtivitis?, pemeriksaan obstetri leopold III masih bingung, cuci tangan (+) - pemeriksaan penunjang oke - diagnosis umur kehamilan salah - komunikasi kurang, edukasi kurang menyampaikan kondisi pasien dan kontrol selanjutnya
IMUNISASI anamnesis sambung rasa kurang, penggalian informasi kondisi kesehatan saat ini masih kurang adekuat. pemberian imunikasi tepat jadwal saat ini yang benar adalah diberikan BCG. informasi yang diberikan pada pasien kurang jelas. tindakan dan ambil keputusan harus hati-hati ya....
IPM 1 (GYN) suami keluhan serupa? laki-laki bisa keputihan ya dek? emangnya kenapa kalau belum pernah melahirkan? cuci tangan WHO terus nyiapin alat lagi? bintik-bintik kehitaman? bau pada inspeksi? cara memeriksa salah, hasil jadi negatif palsu. perhatikan kesterilan, jangan sudah masuk ke bengkok masih diambil. yang serius kalau ujian.
IPM 2 (PEDIATRIK 1)
IPM 3 (PEDIATRIK 2) perbaiki cara bicara pada pasien ya, karena kamu terkesan acuh tak acuh, bingung, tidak jelas. ax : demam, bercak merah, bapil. lupa nama pasien pula. tidak cuci tangan sebelum px, tidak melakukan px patognomonis (koplik), banyak bertanya ulang ke ibu pasien. pasien diisolasi?, usahakan mandi, imunisasi campak??-->kan sudah kena campak?
IPM 4 (KASUS SENSITIF) ax seperti biasa, komponen2 ax hrs dilengkapi..gali data terkait DD, cari penyebab organik ato anorganik..sistematis ya, biar gak muter2 aja pertanyaannya..edukasinya terkait dx nya, konselingnya terkait dg penyebabnya..jelasin dl terkait penyakitnya..
KONSELING KB anamnesis gak runtuk bikin bingung sendiri, terlihat tdk percaya diri, penjelasan kurang memuaskan, masak anak udah 3 disuruh kalender juga padahal pengen punya anak lagi masih lama, banyak ragu2 saat menjelaskan
PPN tutup box steril mau jatuh, dipegang pake tangan sebelum pake handscoon. suction dipegang pake tangan dan diletakkan di duk steril tanpa pake handscoon. cuci tangan simulasi. melakukan pemeriksaan dalam, pakaian blum dilepas. sdh pake handscoon tapi masih sering menyentuh benda2 non steril, spt kertas pembungkus handscoon, menyibakkan pakaian ibu dll. prinsip2 sterilitas kurang dijaga dg baik. instruksi mengejan tidak baik, fokuskan ke jalan lahir. kepala keluar, tangan tidak menekan perineum. tidak melakukan cek DJJ. ganti handuk ngangkat bayi pake 1 tangan, dan dipegang cuma bokongnya aja. motong tali pusat pake gunting benang. penegangan tali pusat dilakukan saat bayi masih di perut ibu, belum ditutup handuk, kedinginan, tidak dilakukan IMD. IMD dilakukan saat prose kala 4 selesai.
SIRKUMSISI ikatan jahitan kurang kuat sehingga mudah terlepas, fiksasi tidak rapi,
Download PDF