Sistem Nilai Ujian OSCE - 13711089

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 5 TA 2015/2016

28 Januari 2016

13711089

Station Feedback
ANC anamnesis sudah baik, tapi terlalu lama, jadi menghabiskan waktu. UK 11 minggu 7 hari? hitung ulang ya. HPMT 5/11/2015. cuci tangan WHO nya beneran ya refa, tidak ada simulasi. DJJ tidak bisa diukur kenapa? leopold bisa dilakukan pada UK 11minggu7hari? Mengukur TFU bagaimana caranya? penunjang hanya melakukan pemeriksaan darah rutin. edukasi tidak menjelaskan kapan harus kontrol lagi dan terburu-buru karena waktu habis.
IMPLANT tidak memberi antiseptik betadine pd kom, namun mensimulasi bhw di kom sdh terdapat betadine. injeksi pd area insisi tidak tegak lurus, menarik trokar tll cepat dan jauh sehingga keluar dr area insisi (terekspos ke luar luka). memegang batang implan sebaiknya dengan pinset khusus untuk implan bar tidak mudah lepas waktu dipegang. tidak melakukan kontrol perdarahan. tidak memasukkan barang yang sudah tidak terpakai ke klorin.
IMUNISASI baik sudah menanyakan riwayat imunisasi sebelumnya, dan efeknya/ baik sudah menyanyakan kondisi sakit atau tidak pada pasien, tp sebaiknya menanyakan juga berat badan anak/ baik sudah menyarankan imunisasi yang tepat/ belum menanyakan riwayat persalinan, dan belum menanyakan bb lahir dan proses kelahirannya bgmn/belum menjelaskan manfaat vaksin yang akan diberikan/belum cek kadaluarsa belum, belum dihangatkan/sudah buang udaranya/ efek samping sudah juga
IPM 2 (PEDIATRIK 1) anamnesis oke - pemeriksaan fisik oke, tapi biasakan cuci tangan sebelum dan setelah memegang pasien - diagnosis benar diagnosis banding hanya 1 yang benar - terapi farmakologi hanya paracetamol dan antikejang? - komunikasi oke, edukasi hanya menyampaikan diagnosis yang tepat
IPM 3 (PEDIATRIK 2) px dilengkapi dg px lnn, thorak dan abd serta UKK di ekstrmitas..rubela UKKnya makulopapular,
IPM 4 (KASUS SENSITIF)
IPN 1 (GYN) tidak perlu gel pada spekulum, toilet vulva cukup dengan kassa dan air/nacl
KONSELING KB anamnesis kurang lengkap, beberapa kali pake bahasa medis yang kurang dipahami pasien
PPN ok
RESUSITASI NEONATUS
SIRKUMSISI pembuatan simpul kurang tepat, sehingga ikatan mudah lepas. waktu habis, belum fiksasi dan edukasi setelah sirkumsisi.
Download PDF