Sistem Nilai Ujian OSCE - 13711043

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 5 TA 2015/2016

28 Januari 2016

13711043

Station Feedback
ANC diagnosis sudah benar G1P0A0 UK 12 minggu dengan hiperemesis gravidarum, tetapi tidak usah ditambahkan 5x sehari ya dek, hiper itu sudah menyatakan >5x. Tidak memeriksa antoprometri. dosis ondansentron 3x200 mg? asam folat 1x0,4mg? coba dicari lagi dosis yang benar ya. edukasi tidak menjelaskan kapan harus kontrol lagi.
IMPLANT injeksi daerah insisi tidak tegak lurus. setelah memasukkan implan dr trokar yag pertama seharusnya trokar ditarik hanya sampai kira2 bisa digeser ke lokasi ke dua, jangan sampai ujungnya benar2 keluar dr kulit. barang2 tdk terpakai tidak dimasukkan ke klorin.
IMUNISASI baik sudah menanyakan riwayat imunisasi sebelumnya, tapi sebaiknya tanyakan juga apakah ada efek ikutan paska imunisasi/ hanya menyanyakan kondisi sedang demam tinggi tanpa tanya sakit yg lain atau tidak pada pasien, tp sebaiknya menanyakan juga berat badan anak, atau riwayat sakit sebelumnya/ baik sudah menyarankan imunisasi yang tepat/ baik sudah menanyakan riwayat persalinan, tapi belum menanyakan proses kelahirannya bgmn/belum menjelaskan manfaat vaksin yang akan diberikan, baru menyebutkan definisinya, juga belum menjelaskan pentabio itu isinya apa ke pasien/belum cek kadaluarsa belum, belum dihangatkan/belum buang udaranya/ perhatikan cara yang tepat saat aspirasi vaksin dari vial/ kok ga ganti jarum dek, sebaiknya jangan pakai jarum spuit 3 cc/ jika mau suntik 2 vaksin sebaiknya jangan di lokasi yang sama, atau diberi jeda hari/ edukasinya sudah
IPM 2 (PEDIATRIK 1) anamnesis oke - pemeriksaan fisik oke kurang cuci tangan sebelum dan setelah pegang pasien - diagnosis benar, DD tidak disampaikan - terapi hanya rawat inap dan antipiretik? - komunikasi oke, edukasi oke - masih bingung dalam menentukan DD dan terapi
IPM 3 (PEDIATRIK 2) ax tidak menanyakan riwyat UKK (predilakesi, hub dg gejala), riwayat makanan, imunisasi , persalinan, tumbang, px utk status generalis nya kurang thorak, abd, ektrimitas terkait UKK HFMD, utk obat penggunaan dan dosisnya msh salah..
IPM 4 (KASUS SENSITIF)
IPN 1 (GYN) pada pemeriksaan gyn tidak perlu memakai povidon, cukup kassa, terlalu lama dianamnesis sehingga tidak selesai baru sampai prosedur klinik
KONSELING KB anamnesisnya kurang menggali tentang pasien yang pelupa
PPN jangan lupa cek lilitan tali pusat setelah kepala lahir ya, sebelum melahirkan plasenta harusnya dicek dulu ya apakah plasenta udah lepas atau belum
RESUSITASI NEONATUS salah alur, bilangnya dia salah mengerti ketika disebut HR 6, tdk dikali 10. Tapi di antara siklus ketika HR disebut 5 dia tdk kompresi hy VTP, kemudian ditambah oksigen dsb, suntik epinefrin berulang2
SIRKUMSISI Teknik membuat simpul perlu diperbaiki, karena ikatan mudah lepas. waktu habis, jahitan fiksasi dan edukasi belum selesai.
Download PDF