Sistem Nilai Ujian OSCE - 13711009

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 5 TA 2015/2016

28 Januari 2016

13711009

Station Feedback
AKDR jangan lupa Informed consent sebelum dilakukan tindakan ya (jenis, tujuan, prosedur dan resiko jika ada), pasiennya disiapkan diminta berkemih dulu, diminta menanggalkan baju bagian bawahnya, cuci tangan jam dilepas ya, termasuk ketika sudah pakai ST steril, cara pegang sonde masih belum benar
ANC lama di anamnesis dan menentukan langkah.
IMUNISASI diumur segitu pilihan imunisasinya apa saja nggih? polio1, dpt 1, hib 1, hb2. atau bisa polio 1 dan pentabio 1. tetapi udah dipancing malah nggak nyambung jugaaakkk..hihihi... krn tdk disampaikan pilihan imunisasi yg lain lagi utk usia segitu, jd ga sesuai yg dilakukan sama yg seharusnya dinilai. yg dinilai adalah DPT atau pentabio, tetapi yg dilakukan polio. :) disampaikan semua James smua pilihan imunisasinya yg seharusnya pada usia anak tsb, tapi nanti akan ditentukan penguji imunisasi apa yang akan dinilai. begitu yaaa... :) saya kan jd bingung ngasi nilainya, soalnya cluenya tdk bersambung sih..kapan harus kembali lagi dan imunisasi apa yang akan diberikan itu dituliskan juga di KMS nya. :) semangaaatttt james... ;)
IPM 1 (GYN) vulva cukup dibersihakan dengan kassa dan air, pemilihan obat kurang tepat (lazim)
IPM 2 (PEDIATRIK 1) belum menanyakan terkait RPD,RPK, riwayat kelahiran, persalinannya, imunisasi, tumbang, imunisasi dan makan serta sosial belum/ cara periksa salah untuk panjang badan salah/ belum cuci tangan/ sebaiknya periksa dada, perut, ekstremitas, mulut dll/ diagnosis banding kurang tepat/ sebaiknya menjelaskan tindakan apa saja yang akan dilakukan saat pasien di ranap/ obat profilaksi untuk kejangnya belum ya/
IPM 3 (PEDIATRIK 2) Ax: tanyakan muncul ruam pertama dimana dan bagaimana penyebarannya. RPK: pertanyaan tdk relevan, knapa ditanyakan diabetes atau hipertensi? riwayat kelahiran, tumbuh kembang tdk ditanyakan. dx : campak, dd: exanthema subitum, rubella.
IPM 4 (KASUS SENSITIF) Sambung rasa baik. Anamnesis baik, riwayat perjalanan penyakit tergali dengan baik. Stressor tergali baik. Good job! Diagnosis : insomnia benar. DD/ nightmare dan sleep terror bisa. bisa juga anxietas dan depresi. Edukasi sudah baik untuk stress-relieve, tp untuk gg.tidur jangan lupa diberitahu untuk memperbaiki kebiasaan tidurnya (misal jangan minum kopi atau alkohol, hindari tidur siang, tidur dan bangun pagi di jam yang sama, dst)
KONSELING KB OK
PPN kala 2 ada fase aktif?tdk periksa djj.ketika tangga susur seharusnya ditunggu sampai paksi luar. perasat rietgen...tangan menahan vulva bukan simfisis pubis. periksa bayi kedua sebelum menyuntikkan oksi. tidak merendam alat dan handscoon dalam larutan chlorin
RESUSITASI NEONATUS Belum nyiapkan alat sudah pakai sarung tangan ( persiapan alat tidak dilakukan), lupa menghangatkan/hidupkan lampu, apa anda kidal? sungkup masih bocor, perlekatan sungkup buruk(dada tidak mengembang), setelah VTP inisiasi langsung kompresi dada, tanpa melakukan SRI BTA. Epinefrin mau masuk belum siap.
SIRKUMSISI ON 1-2 meletakkan handscoon steril tidak di tempat steril, ON 3 korentang mengenai bed pemeriksaan. belum menyediakan betadine dan membuka lidocaine saat belum steril. tidak tahu anatomis blok nervus pudendus dan fascia bucks. injeksi tidak dipangkal penis tetapi agak ke tengah antara pangkal dengan ujung. tidak membuka sampai corona glandis tapi hanya sedikit saja. tidak menjahit arah jam 12 saat sesudah di gunting. cara menyisakan frenlumnya kurang tepat dan tidak di jahit dulu angka 8. waktu habis sirkumsisi belum selesai. belum edukasi dan konsultasi rujukan.
Download PDF