FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 3 TA 2015/2016
11 Januari 201614711160
Station | Feedback |
---|---|
Darah Rutin | |
Fungsi Vena | oke |
Injeksi Intravena | buang sisa alat/kapas e tempatya ya, cek kekencangan jarum, laporkan vena yg dipilih,diinfeksi tunggu kering, injeksi jangan pegang jarum ya,,, |
Komunikasi | Sambung rasa baik. Penggunaan pertanyan terbuka sebaiknya dilatih lagi supaya kesannya tidak seperti menginterogasi. Bertanya harus lebih sistematis. Keluhan utama --> onset dan penyebab digali; namun penyebaran, karakter/tipe, dan pengaruh keluhan terhadap aktivitas tidak digali. Anamnesis sistem baik. |
Pemasangan Infus | 1. perlak tidak disiapkan 2. tidak melakukan usaha untuk memperbesar vena, 3. jangan memegang ujung abbocath ya.. 4.menghitung tetesan salah |
Pengecatan Gram - Zn | identitas dgn label, tapi penulisan benar |
Reflek Patologis | komuniksi harus jelas, siapa nama pengantar, siapa nama pasienya. klo pasienya sadar, msh perlu px gcs?memeriksa gcs per point, terutama untuk M. |
Sediaan Apus | darah tidak dihomogenisasi/ apusan darah tipis pada bagian ekor tidak sempurna ada darah berhenti dari spreadernya/ |