FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 3 TA 2015/2016
11 Januari 201614711149
Station | Feedback |
---|---|
Darah Rutin | tidak memastikan alat bersih |
Fungsi Vena | saat informed conset lupa tdk menjelaskan resikonya. kalau milih vena dipegang ya, bukan hanya dilihat, dan laporkan ke evaluator. melakukan desinfeksi namun tdk menunggu hingga kering. setelah memasukkan ke tabung EDTA tdk dihomogenisasi. tdk menulis identitas pasien. kapas alkohol yg sudah digunakan dibuang ke bengkok ya, tdk dikembalikan lagi. |
Injeksi Intravena | persiapan alat krg lengkap, memasang torniquet trlalu lama, tdk memastikan kekencangan jarum , kapas yg sdh di letakkan di bengkok koq dipakai lg utk fiksasi?? melakukan desinfeksi dg kapas alkohol bukan simulasi |
Komunikasi | oke cuma perbaiki cara nulis rekam medis |
Pemasangan Infus | informed consent baik. Persiapan alat : alkohol dituang ke comb, kassa diletakkan pada duk,dsb.. semuanya dilakukan setelah cuci tangan dan memakai hand scoen. Awalnya yg dipakai sebagai perlak adalah selimut. Pada saat memasang infus set, darah ngecer ke mana-mana di tangan pasien, kemudian tidak dibersihkan langsung dipasang kassa dan difiksasi. Sebelum insersi, kulit diatas vena tidak diregangkan. Penghitungan kebutuhan cairan salah (2 tetes per menit???). Tadi ada povidone iodine itu untuk apa ya?? |
Pengecatan Gram - Zn | proteksi diri sebelum menyiapkan alat, gunakan masker, tidak mengeringkan preparat, pelabelan harusnya sebelum pembuatan preparat dan pembebasan lemak, desinfeksi kapas lidi lupa, cat ZN A blm menguap, keringkan di suhu kamar dan terhindar dari matahari |
Reflek Patologis | untuk pemeriksaan GCS pemeriksaan dijadikan satu, tidak dipisah, yang kamu lakukan verbal diperiksa terpisah, padahal sudah dapat dinilai dari awal; untuk pemeriksaan refleks patologis, yang disampaikan bukan hanya negatif saja, tapi artinya apa? adakah kerusakan atau tidak di UMN nya. selebihnya sudah OK |
Sediaan Apus | belum mengucakan basmalah/ belum homogenisasi/ apusan darah tipis belok, saat pengeringan tidak menyampaikan kalau harus dikeringkan pada suhu ruang dan tidak kena sinar matahari/ |