Sistem Nilai Ujian OSCE - 14711037

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 3 TA 2015/2016

11 Januari 2016

14711037

Station Feedback
Darah Rutin Hati-hati saat pengambilan spesimen..
Fungsi Vena Tidak menentukan dan melaporkan vena yang akan diambil sebelum pasang torniquet. Tidak melaporkan kembali setelah melakukan usaha pembesaran vena. Memasang tornquet terlalu lama..sampai selesai prosedur baru dibuka. Jangan menyentuh lagi area yang sudah di disinfeksi. belum ditulis label.
Injeksi Intravena saat persiapan alat lebih baik jika disebutkan semua apa yang disiapkan, agar penilaian lebih objektif. tidak membuang sisa udara. tidak menyebutkan syarat vena yang akan disuntik seperti apa. memasang torniquet terlalu longgar. tidak melakukan salah satu cara memperbesar vena dan tidak melaporkan ke evaluator vena yang mana yang akan disuntik. setelah di disinfeksi lokasi yang akan disuntik masih disentuh lagi. Saat menusukkan jarum tidak menegangkan kulit diproksimal yang akan disuntik. penyuntikan baru berhasil setelah percobaan ketiga.
Komunikasi Ax sistem hanya 3
Pemasangan Infus persiapkan alat sebaiknya sebelum pakai handscoen, setelah cuci tangan minimalisir memegang yang ga perlu, membuang cairan infus ke bengkok bukan ke combalkohol, desinfeksi sampai kering kemudian jangan di pegang2 lagi dengan handscoen, torniket dilepas jika darah keluar, perlak dipakai, jika infus tidak menetes jangan difiksasi
Pengecatan Gram - Zn ada alat yg kurang disiapkan, tdk ngomong mengeringkan di posisi miring
Reflek Patologis tidak cuci tangan sebelum dan seelah melakukan px. px GCS dan patologis sudah benar
Sediaan Apus mengeringkan sediaan benar-benar dimiringkan ya
Download PDF