Sistem Nilai Ujian OSCE - 14711028

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 3 TA 2015/2016

11 Januari 2016

14711028

Station Feedback
Darah Rutin pastikan alat dalam keadaan bersih semua, saat masukkan specimen darah ke tabung pengencer harus sampai bersih, tidak ada darah tersisa
Injeksi Intravena tidak melaporkan vena yang akan disuntik
Komunikasi empati sudah baik, namun penggalian informasi masih belum lengkap..anamesis sitem yg digali juga masih belum lengkap...ketika ada keluhan utama, harus terpikirkan DD nya apa shg mampu menggali dengan runut
Pemasangan Infus cuci tgn who sebelum dan sesudah tindakan, gelembung udaranya masih banyak, lepas torniket segera, perhatikan elancaran tetesan setelah tersambung, fiksasi yag rapi, hitung tpm nya, perhatikan kenyamaan pasien, on 2 x.
Pengecatan Zn periapan alat kurang, hanya menyebutkan kurang dari 4, objek glas tidak dibebaskan dari lemak,
Pungsi Vena Vena yang dipilih dilaporkan, namun cara dan syarat memilih vena tsb tidak disampaikan. Jangan lupa sebelum pungsi, lakukan cara untuk memperbesar vena yaa (disuruh menggenggam, kompres hangat, dsb). Torniquet sebaiknya dilepaskan segera setelah darah ada yg mengalir.
Reflek Patologis E3V4M4
Download PDF