FEEDBACK OSCE REMEDIASI 1 KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 6 TA 2014/2015
01 September 201512711056
Station | Feedback |
---|---|
CVS | |
Kulit | pemeriksaan fisik kurang tepat ; diagnosis benar tapi kurang tepat |
Muskuloskeletal | asesment geri: untuk tes bisik sebaiknya diperiksa untuk kedua telinga secara bergantian. Px fisik tidak cuci tangan stelah periksa. Dx: OA, DD: RA, gout. Penunjang: Ro, BMD. Interpretasi ronsen OK. Resep Ok. Edukasi: penurunan BB perlu dilakukan. |
Neurobehaviour | Anamnesis sudah baik. Pemeriksaan fisik: Untuk menghemat waktu..refleks fisiologis cukup satu mewakili tangan dan satunya mewakili kaki. refleks patologis cukup lakukan 2 jenis saja. tidak melakukan px kekuatan otot, px nervus cranialis, dan px sensibilitas. Tidak melakukan px penunjang laboratorium. Terlalu lama di px fisik.. |
Uropoetika | ok |